Address
Jl.Warung Buncit Raya VIII-19,Krl.Duren Tiga Jakarta Selatan
Phone
081281133647 / 081284611443
Email
adminpusat@fgii.org

BERITA FGII

Kamis, 21 November 2024

Tety Sulastri dan Wajah Baru FGII

Kami sedang menyimak paparan Pak Herry, saat Tety tiba mengucapkan salam. Ia melongokkan wajahnya ke pintu ruang meeting. “Sebentar ya Bu, kita tuntaskan dulu pertemuan hari ini, “ujar Pak Herry melihat saya bersiap menyambut Tety.…
READ MORE
Kamis, 21 November 2024

Kami Berbeda Bukan Berarti Tidak Mampu

Film Temple Grandin selalu membuat saya  tak kuasa menahan haru padahal saya sudah menontonnya berulang kali. Saat ini terasa sangat istimewa karena tayang ulang di hari pertama setelah  Gerakan KerLiP BERSINAR disusun bersama sahabat dan…
READ MORE
Kamis, 21 November 2024

Praktik Baik #2 PAIKEM Gembrot a la Ibu Nanik

Saya baru bisa berangkat dari rumah pukul 5.45. Hujan deras mengguyur Kota Bandung sejak dini hari. Pak Asep terlambat bangun dan tidur sebelum melihar pesan jika kami harus berangkat ke Jakarta lebih pagi. Hari ini,…
READ MORE
Kamis, 21 November 2024

Generasi Pemberantas Kemiskinan

Pertemuan para perintis Generasi Pemberantas Kemiskinan (GENTaskin) malam itu terasa istimewa dengan kehadiran bendahara FGII, Tety Sulastri. Beberapa pertanyaan produktif terkait Kartu Jakarta Pintar (KJP) yang diajukan Sukma, dijawab Tety dengan lugas. Ada 2 hal…
READ MORE
Kamis, 21 November 2024

Tety Sulastri: Pejuang Perbaikan Kondisi Kerja Guru Tanpa Jeda

“Aku jongkok berjam-jam di depan pintu mobil Pak xxxxx. Akhirnya Ia membuka pintu dan memelukku sambul mengajak masuk, “Tety berkata sambil memeragakan kembali perjuangannya menemukan rasa keadilan. Sonny memperkuat kisah mereka saat memperjuangkan perbaikan kondisi…
READ MORE
Kamis, 21 November 2024

Ketua FGII: Guru Ego Hanya Akan Menciptakan Anak Menjadi Curang

YOGYAKARTA (lampungbarometer.id): Ketua Umum Federasi Guru Independen Indonesia (FGII) Tety Lokollo mengatakan dalam pendidikan karakter, guru tidak boleh egois dan harus mampu melakukan pendekatan serta mendalami ego dan emosi siswa. Hal itu disampaikan Tety kepada…
READ MORE